Rabu, 10 November 2010

kanker serviks

kanker serviks sering terjadi pada wanita dan sering menimbulkan kematian., bila ditemukan setelah fase lanjut. kanker serviks dapat ditemukan secara dini dengan teknik papsmear, yaitu suatu cara pengambilan jaringan servicks dan di periksa di bawah mikroskop. pemeriksaan ini dapat dilaksanakan setiap tahun. jenis kanker serviks dapat ditemukan pada wanita usia 40-55 tahun, dan timbulnya kanker ini diduga berhubungan erat dengan infeksi herpes virus tipe dua dan human papilloma virus. pengobatanyya dengan operasi, sinar radio aktif, dan obat-obatan.




sumber: struktur tubuh manusia untuk para medis, Drs. Kus Irianto

Tidak ada komentar:

Posting Komentar